Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC

Pada artikel kali ini saya akan memberikan tutorial Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan Software iRoot di PC. Ada banyak cara root Samsung Galaxy J1 SM-J100 yang beredar diluar sana. Salah satunya dengan menggunakan software yang bernama iRoot untuk windows. Untuk menggunakan iRoot, harus menggunakan komputer dan terhubung dengan koneksi internet. Walaupun agak ribet tapi dijamin Work 100%, karena saya sudah coba di Samsung Galaxy J1 SM-J100 yang saya miliki dan berhasil. Berikut cara root Samsung Galaxy J1 SM-J100 menggunakan iRoot.



Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC

Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan Software iRoot di PC


Catatan :

  • Pastikan baterai ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda diatas 60%.
  • Pastikan komputer Anda terhubung ke internet, karena program iRoot akan membutuhkan akses internet.
  • Matikan Anti virus pada komputer Anda, karena dapat mengganggu proses rooting nantinya.
  • Aktifkan USB Debugging pada ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda. Jika belum tahu cara mengaktifkan USB Debugging, silahkan baca artikel Cara Mengaktifkan USB Debugging di Android v4.4+ (KitKat)(coming soon).

Download :


Tutorial :

  • Pertama, extract dan instal Samsung USB Driver.exe di komputer atau laptop Anda.
  • Sekarang, matikan ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda.
Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC
  • Setelah itu, boot ke Download mode dengan cara menekan dan menahan tombol Volume down + Home + Power secara bersamaan sampai beberapa detik.
  • Pada Download mode Anda akan melihat tanda peringatan bergambar segitiga kuning, Anda harus menekan tombol Volume up untuk melanjutkan.
  • Sekarang extract file Odin v3.07.zip yang Anda download tadi dan buka file program yang bernama Odin3 v3.07.exe
  • Kemudian hubungkan ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda ke komputer melalui kabel USB.
  • Setelah menghubungkan ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda dengan komputer, secara otomatis program Odin3 akan mendeteksi ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda dan terlihat pesan Added di Odin3.
Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC
  • Setelah ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda terdeteksi oleh Odin3, klik tombol PDA dan pilih file boot.tar.md5
Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC

Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC
  • Sekarang, klik Start pada Odin3 untuk memulai.
Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC
  • Setelah proses selesai, Anda akan dapat melihat kotak hijau dengan tulisan PASS di Odin3. Selama proses ini ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda akan otomatis restart dengan sendirinya.
Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC
  • Setelah itu, instal iRoot pada komputer Anda.
  • Setelah Anda membuka iRoot, hubungkan kembali ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda ke komputer melalui kabel USB dan secara otomatis iRoot akan mendeteksi ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda.
Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC
  • Jika proses sudah selesai, lalu klik Root. Tunggu proses rooting hingga selesai.
Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC
  • Jika berhasil, ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda akan restart secara otomatis.
Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC
  • Sekarang, buka menu aplikasi pada ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda dan temukan aplikasi yang bernama SuperUser. Jika aplikasi tersebut ada berarti root berhasil.
Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC

Itu dia Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC. Sekarang, Anda mendapatkan hak akses penuh pada Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda. Jika Anda masih belum yakin ponsel Samsung Galaxy J1 SM-J100 Anda berhasil di root. Silahkan baca artikel Cara Mudah Mengetahui Android Sudah di Root atau Belum untuk mengetahui berhasil atau tidaknya. Selamat mencoba dan semoga berhasil.

Salam Androiders.

5 Responses to "Cara Root Samsung Galaxy J1 SM-J100 Menggunakan PC"